Loading...

Latihan Soal UKK PKN Kelas 7 Tahun 2022

latihan soal ukk pkn kelas 7

Latihan Soal UKK PKN Kelas 7

Kita akan mulai latihan soal ujian kenaikan kelas (UKK) mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKN) ya!

Kalau siap yuk kita mulai!


1. Menurut Roscoe Pound, dalam masyarakat terdapat tiga kategori kepentingan yang dilindungi hukum (norma), yaitu berikut ini, kecuali ...

2. Bapak koperasi adalah ...

3. Menurut A.V. Dicey, negara hukum memiliki 3 (tiga) unsur yaitu ...

4. Dokuritsu Zyunbi Tyoosakai adalah nama Jepang untuk organisasi ....

5. BPUPKI dibentuk pada tanggal ....

6. Pasal 18, 18A, 18B menegaskan bahwa Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah negara kesatuan dengan sistem pemerintahan daerah yang berasaskan ...

7. Setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara merupakan isi pasal ...

8. Keberagaman agama di Indonesia disebabkan oleh bangsa lain yang berdatangan untuk .... sebagai tujuan utama.

9. Pada sidang PPKI terjadi perubahan pasal 28 UUD 1945 yang berbunyi "Negara berdasar atas Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya" diganti menjadi Pasal 29 UUD 1945 yang berisi ....

10. Sidang BPUPKI dengan agenda "Pembahasan Rancangan Undang Undang Dasar" terjadi pada tanggal ...

11. Naskah yang memaparkan rangka dan tugas-tugas pokok dari badan-badan pemerintahan suatu negara dan menentukan pokok-pokok cara kerja badan-badan tersebut, merupakan pengertian Undang-Undang Dasar menurut ...

12. Konstitusi berasal dari beragam bahasa salah satunya dari bahasa Latin yaitu ...

13. Dalam kehidupan ekonomi kerja sama digambarkan pada pasal ....

14. Adanya kesatuan-kesatuan sosial berdasarkan perbedaan-perbedaan suku bangsa, agama, adat istiadat, dan kedaerahan merupakan struktur masyarakat secara ...

15. Berikut ini adalah hasil dari sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945, kecuali ...

16. Keberagaman masyarakat Indonesia disebabkan oleh beberapa faktor dibawah ini, kecuali ....

17. Proklamasi Kemerderkaan bagi bangsa Indonesia memiliki makna yang dapat ditelaah dari beberapa aspek, kecuali ...

18. Indonesia adalah negara hukum, hal ini tertuang dalam pasal ....

19. Berikut ini adalah isi usulan dari Mr. Muhammad Yamin tentang 5 dasar negara, kecuali...

20. Kebiasaan ketatanegaraan yang sering timbul dalam sebuah negara adalah pengertian dari ...

21. Badan usaha yang menggunakan prinsip kekeluargaan adalah ...

22. Aturan aturan pokok dasar negara, bangunan negara dan tata negara yang mengatur perikehidupan satu bangsa di dalam persekutuan hukum negara merupakan pengertian dari ...

23. Kebangkitan nasional terjadi pada tahun ...

24. Peristiwa ketika golongan muda menculik golongan tua untuk segera memproklamasikan kemerdekaan Indonesia dikenal dengan peristiwa ....

25. Pasal 29 Ayat 2 UUD 1945 menjamin masyarakat untuk ....

26. Tiga tokoh pendiri negara yang bertemu Jendral Besar Terauchi di Saigon adalah ....

27. Berikut ini adalah hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945, kecuali ...

28. Sifat dari norma hukum ada dua, yaitu...

29. Adanya lapisan atas dan lapisan bawah yang cukup tajam merupakan ciri struktur masyarakat secara ...

30. Berikut ini adalah ras yang berada di Indonesia, kecuali ...

31. Landasan kehidupan sosial politik masyarakat Indonesia tercantum dalam Pancasila sila ke ...

32. PPKI dibentuk pada tanggal ....

33. Mempertahankan bentuk dan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia tertuang dalam pasal ...

34. Tiap tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara merupakan isi dari pasal ...

35. Suku bangsa disebut juga ....

36. Bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung didalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat.Merupakan isi dari pasal ...

37. Piagam yang merupakan hasil dari kerja Panitia Sembilan disebut ....

38. Suku bangsa berarti sekelompok manusia yang memiliki kesatuan budaya dan terikat oleh kesadaran dan identitas tersebut. Hal tersebut merupakan pengertian suku menurut ....

39. Naskah proklamasi diketik oleh ....

40. Nama - nama pahlawan yang memberikan usulan tentang dasar negara adalah ....

41. Susunan tatanan hidup berupa aturan aturan dalam pergaulan hidup di masyarakat sehingga terwujud ketertiban dan kedamaian dalam kehidupan masyarakat adalah pengertian dari ...

42. Setiap orang sama di depan hukum tanpa melihat status dan kedudukannya merupakan pengertian dari ...

43. Negara Indonesa menganut paham konstitusionalisme sebagaimana ditegaskan dalam ....

44. Raja Sisingamangaraja XII memimpin perlawanan di Sumatera Utara melawan ...

45. Ras adalah golongan bangsa berdasarkan ciri-ciri fisik dan garis keturunan merupakan pengertian menurut ....

46. Perlawanan Rakyat Maluku terhadap Portugis dipimpin oleh ...

47. Berikut ini adalah tujuan bangsa Indonesia yang tercantum pada Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945, kecuali ...

48. Berikut ini adalah macam-macam nilai keadilan, kecuali...

49. Bersatunya macam-macam corak yang beraneka ragam menjadi satu kebulatan yang utuh dan serasi merupakan pengertian dari ...

50. Ketua dari BPUPKI adalah ...


 


Bagaimana hasilnya?

Memuaskan ga?

Kalau mau belajar materinya lagi bisa dicoba disini nih:

 

Rangkuman Materi PKN Kelas 7

 

Terus semangat sampai nilainya bagus ya!

 

Coba juga: Latihan Soal Lainnya

5 1 vote
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
error: Ini Latihan Jangan Curang!
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x